LOLOS 16 BESAR LIGA 4, PERSID JEMBER KEMBALI MELENGGANG SEBAGAI TUAN RUMAH
Kesebelasan Persid Jember resmi ditunjuk sebagai tuan rumah babak 16 besar Liga 4 Jawa Timur musim 2025–2026. Bermain di hadapan pendukung sendiri, klub berjuluk Macan Raung ini terus mematangkan persiapan demi menampilkan permainan yang tajam dan atraktif. read more
MASA TANAM DIMULAI, RATUSAN PETANI JEMBER BELUM TERDATA RDKK PUPUK
DPRD Jember mengingatkan seluruh pihak terkait agar pemutakhiran data Rencana Definitif Kebutuhan Kelompok atau RDKK penerima pupuk subsidi dilakukan secara cepat dan tepat sasaran. read more
FLY JAYA KEMBALI LAYANI RUTE JEMBER- JAKARTA, TIKET TURUN DAN PENUMPANG MEMBLUDAK
Penerbangan maskapai Fly Jaya rute Jember–Jakarta kembali beroperasi. Pada penerbangan Selasa (13/1/26), tingkat keterisian penumpang atau okupansi mencapai 100 persen, dengan total 70 penumpang. read more
POLEMIK SIDAK DPRD JEMBER BERUJUNG ADUAN ETIK
Belasan advokat yang tergabung dalam Forum Kerabat Advokat (FKA) Jember, mendatangi Kantor DPRD Jember, Senin (12/1/26). Kedatangan mereka untuk mendampingi advokat bernama Karuniawan Nurahmansyah memenuhi panggilan Badan Kehormatan (BK) DPRD dalam agenda penyampaian permasalahan terkait aduan kepada 7 anggota DPRD. read moreCopyright © 2024 K Radio Jember 102,9 FM Developed by Sevenlight.ID.