Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa menghadiri rapat paripurna serah terima jabatan Bupati dan Wakil Bupati Jember periode 2025-2030 di Gedung DPRD Jember, Kamis (6/3/25). Pada kesempatan tersebut Khofifah mengajak duet Fawait-Djoko sebagai pemimpin baru Jember berkolaborasi mewujudkan daerah maju bersama pemerintah provinsi.
read moreFraksi PDI Perjuangan mendukung keputusan Bupati Jember menurunkan tarif retribusi pasar. Tetapi untuk dapat merealisasikannya perlu adanya revisi Perda Nomor 1 Tahun 2024. Hal itu dikatakan Wakil Ketua DPRD Jember, Widarto saat dikonfirmasi, Sabtu (8/3/25).
read moreMendukung program pemerintah, DPRD Jember berencana menambah alokasi anggaran untuk program Makan Bergizi Gratis (MBG). DPRD sebelumnya juga sudah menambah alokasi anggaran dari Rp5 miliar menjadi Rp10 miliar.
read moreKomandan Kodim 0824 Jember menyampaikan, hingga saat ini di Jember sudah ada satu dapur sehat siap beroperasi. Tetapi untuk launching program Makan Bergizi Gratis (MBG) masih menunggu jadwal dari Badan Gizi Nasional (BGN). Hal tersebut dikatakan Dandim 0824 Letkol Arm. Indra Andriansyah, Kamis (6/3/25).
read moreGubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa memberikan arahan bahwa prioritas program yang harus dilakukan Bupati Jember adalah peningkatan kualitas SDM. Hal itu disampaikan saat serah terima jabatan bupati baru dalam rapat paripurna di Gedung DPRD Jember, Kamis (6/3/25).
read morePerekrutan karyawan dapur sehat untuk program Makan Bergizi Gratis (MBG) di Jember akan dilakukan secara terbuka melalui Koramil. Hal itu disampaikan Dandim 0824 Letkol Arm Indra Andriansyah.
read moreBupati Jember menyebut program Makan Bergizi Gratis (MBG) dapat menjadi pengungkit ekonomi masyarakat Jember. Apalagi dengan jumlah penduduk Jember yang cukup banyak mencapai sekitar 2,6 juta orang.
read moreBupati Jember Muhammad Fawait didampingi Ketua DPRD Jember Ahmad Halim serta sejumlah kepala OPD menggelar konferensi pers di kantor Pemkab Jember, Senin (10/3/25) malam. Kepada sejumlah jurnalis yang hadir, pria yang biasa disapa Gus Fawait itu menjelaskan sejumlah program yang telah dan akan dilaksanakan dalam 100 hari kerja.
read moreJajaran kepolisian Polres Jember mengungkap kasus dugaan penyelewengan pupuk bersubsidi. Bukannya didistribusikan, puluhan karung pupuk subsidi diketahui justru dijual ke luar wilayah.
read moreUntuk persiapan angkutan mudik lebaran tahun 2025, petugas Terminal Tawangalun Jember semakin intens melakukan ramcek. Hal ini dilakukan sebagai bentuk antisipasi keamanan dan keselamatan penumpang penggunaan moda transportasi bus.
read moreCopyright © 2024 K Radio Jember 102,9 FM Developed by Sevenlight.ID.